Dimas W Cuma Penulis Biasa Yang Kadang Males-Malesan Kadang Semangat.

Cara Mengatasi Transaksi Gagal Kode PC98 BRImo

1 min read

Achmaddimas.com – Beberapa pengguna aplikasi mobile banking mengalami kendala transaksi gagal kode PC98. Tentunya hal ini memperlambat proses transaksi dan mengalami kegagalan.

Transaksi gagal memang sering terjadi pada aplikasi mobile Banking terutama aplikasi BRI mobile. Hal ini biasanya terjadi ketika digunakan untuk transaksi.

Transaksi Gagal Kode PC98 BRImo

Terlebih ketika saat menggunakan aplikasi BRI mobile untuk transfer antar Bank atau top up saldo dompet digital. Kegagalan transaksi ini masih sering terjadi di sebagian Nasabah ketika menggunakan aplikasi mobile banking ini.

Baca Juga : Transaksi Gagal Kode MT62 BRImo

Ada beragam penyebab untuk kendala satu ini mulai dari maintenance server atau sedang terjadi gangguan layanan. Dan masih banyak lagi kendala ketika menggunakan aplikasi mobile Banking.

Khusus untuk kendala-kendala di aplikasi BRI mobile biasanya terdapat kode kesalahan di tiap notifikasi. Hal ini agar pengguna tahu penyebab dan juga apa yang menyebabkan masalah ketika mengalami kendala di aplikasi mobile banking satu ini.

Tentang Transaksi Gagal Kode PC98 BRImo

Kembali ke topik untuk transaksi gagal kode PC98 tentunya berbeda untuk arti kode kesalahannya. Untuk arti kode kesalahan PC98 sendiri yaitu dikarenakan data transaksi tidak valid.

Kendala ini biasanya terjadi ketika sedang melakukan transaksi seperti transfer antar Bank, Top up saldo digital dan masih banyak lagi. Hal ini tentu menghambat pengguna ketika tiap melakukan transaksi.

Tentunya ada beberapa cara mengatasi transaksi gagal kode PC98 yang bisa sobat coba untuk solusi masalah ini.

Cara Mengatasi Transaksi Gagal Kode PC98 BRImo

Berikut ini untuk cara-cara mengatasi transaksi gagal kode PC98 yang bisa sobat coba.

Cek Nomor Penerima

Jika sobat melakukan transaksi baik itu transfer antar Bank, Top up saldo atau lainnya di BRImo. Usahakan untuk cek nomor kembali agar tidak terjadi data transaksi tidak valid dikarenakan salah mencantumkan nomor penerima nya.

Sehingga sobat perlu detail dalam memasukkan nomor ini agar tidak terjadi transaksi gagal kode PC98 aplikasi BRImo.

Ulangi Transaksi

Jika sobat mengalami transaksi gagal kode PC98 di aplikasi BRI mobile. Maka bisa coba ulangi beberapa kali sampai berhasil. Walau cara sederhana namun berhasil karena kemungkinan penyebab masalah ini dikarenakan error pada aplikasi.

Hubungi Costumer Service

Jika sobat sudah berkali-kali mengalami masalah transaksi gagal kode PC98 BRImo. Maka coba untuk menghubungi costumer service dan memberitahu masalah hal ini. Dengan begitu maka CS bisa membantu sekaligus mencari tahu penyebab akan kendala sobat di aplikasi BRI mobile ini.

Akhir Kata

Itulah beberapa cara untuk mengatasi transaksi gagal kode PC98 BRImo yang bisa sobat coba. Sekian informasi kali ini dan terimakasih telah membaca di blog Achmaddimas.

Dimas W Cuma Penulis Biasa Yang Kadang Males-Malesan Kadang Semangat.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *